Pos Terkait
-
MENYAMBUT TAHUN BARU ISLAM SANTRI DARUTTAUFIQ LAKUKAN PAWAI OBOR
Ratusan Santri Daruttaufiq merayakan pergantian tahun baru Hijriah satu muharam 1445 yang jatuh pada hari selasa malam rabu 14 juli 2023 dengan melaksanakan kegiatan pawai obor. Kegiatan tersebut dimulai dari Halaman Pondok Pesantren Daruttaufik menuju jalan raya Anyar Jaha dan memutar arah ke jalan Baru Anyar. Selama perjalanan pawai obor berlangsung ratusan santri membaca solawat …
-
Santri daruttaufiq melakukan perkemahan pada akhir tahun
Daruttaufiq – Jumat 30 Desember 2022, Pondok pesantren daruttaufiq melaksanakan kegiatan perkemahan yang di laksanakan selama 3 hari 2 Malam mulai dari hari jumat, sabtu dan minggu. kegiatan tersebut di bina langsung oleh pembina pramuka ponpes daruttaufiq yaitu Ust.Hendi. Pada kegiatan perkemahan kali ini merupakan kegiatan perkemahan perdana yang diadakan oleh ponpes daruttaufiq setelah sekitar …
-
Kilas Sejarah: Peristiwa Penting di Bulan Rajab
Daruttaufiq – Allah Swt. menetapkan empat bulan utama yang disebut dengan bulan haram (bulan yang dimuliakan). Pada bulan tersebut, terdapat kemuliaan dan kehormatan yang patut diketahui bagi setiap muslim. Rajab termasuk dalam bulan yang dimuliakan. Rasulullah Saw. Bersabda, “Sungguh, waktu telah diputar sebagaimana keadaannya saat Allah Swt. menciptakan langit dan dan bumi. Satu tahun itu …
-
Mengapa Kita Harus Bermazhab? Simak Ulasannya
Ustadz, mengapa beragama harus mengikuti imam madzhab. Kenapa tidak langsung ke Rasulullah saja? Segala puji bagi Allah Swt. pencipta alam raya. Shalawat dan salam tetap tercurahkan pada Nabi Muhammad Saw. yang mewarisi ilmu untuk umatnya. Terima kasih untuk penanya yang budiman atas pertanyaan yang sangat menarik ini. Mengapa kita harus mengikuti imam mazhab? Pertama, …
-
Gymnastic Olahraga Penuh Tantangan
Kalau biasanya olahraga Gimnastic sering di lakukan oleh para Atlit yang profesional jangan heran kalau olahraga yang satu ini bisa kita temukan di Pondok pesantren Daruttaufiq. Tidak mudah memang kita mempelajari olahraga yang satu ini karena kalau tidak di bimbing dengan pelatih dan guru yang sudah berpengalaman yang di dapat bukan sehat tapi kita bisa …